Drama The K2, Kisah Cinta Penuh Lika Liku dan Berbalut Politik, Siap Menemani Tahun Baruan Kamu!
Drama The K2, Kisah Cinta Penuh Lika Liku dan Berbalut Politik, Siap Menemani Tahun Baruan Kamu!-kapanlagi.com-kapanlagi.com
Kemudian ia dijebak dan dituduh telah membunuh pacarnya Raniya, oleh beberapa orang yang kejam. Ia pun melarikan diri ke Korea. Untuk membuktikan dirinya tidak bersalah ia terus mencari bukti.
Ditengah pencariannya ia bertemu dan bekerja untuk Choi Yoo-jin. Seorang pemilik perusahaan ternama di JSS fan calon istri presiden, Jang See-jon. Dalam menjalankan tugasnya, dia bertemu dengan Go An-na yang diperankan oleh Im Yoon Ah.
BACA JUGA:Drama Terbaru Sweet Home 2 yang akan Menemani Tahun Baruan Kamu, Berikut Sinopsisnya!
BACA JUGA:Sembari Menuggu Tahun Baru, Yuk Nonton Drama My Demon, ini Sinopsisnya!
Sebelumnya Je-Ha bekerja sebagai bodyguard Yoo-jin. Kemudian, Je-Ha ditugaskan menjaga Go An-na, putri See-Joon. Anak tidak sah yang keberadaanya dirahasiakan agar tidak menghancurkan karier politiknya.
Go An-na selama ini hidup dibawah tekanan ibu tirinya yang kejam.
Kim Je Ha menerima pekerjaan menjadi pengawal Choi Yoo Jin karena ingin membalaskan dendamnya pada kandidat presiden lainnya, Park Kwan-soo, yang merupakan lawan Jang Se Joon.
Park Kwan-soo disinyalir terlibat dalam kematian kekasihnya. Sering menghabiskan waktu bersama, akhirnya benih-benih cinta antara Je-Ha dan An-na tumbuh.
BACA JUGA:Seru Abis! Yuk Sambut Tahun Baruan Kamu dengan Drama Korea Shining Inheritance/Brilliant Legacy
BACA JUGA:The Phantom Thief Iljimae 2008, Drama Korea Kerajaan, intip Sinopsisnya Disini!
Namun hubungan percintaan mereka ini sangat berbahaya dan penuh dengan ambisi. Seseorang yang mengancam datang, yaitu Park Kwan Soo.
Ia adalah saingan berat Se Joon dalam pilpres dan itu akan menyulitkan Kim Je-Ha dan Ko An Na. Singkat cerita, di akhir drama Je-ha berhasil membuktikan bahwa dirinya tidak bersalah atas kematian Raniya.
Terungkap pula Choi Yoo Jin yang membunuh ibu kandung An-na. Setelah melalui banyak rintangan, kisah Kim Je Ha dan Go Anna pun berakhir bahagia.
Itulah sinopsis The K2 drama Korea yang menarik untuk ditonton.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: