Kenali Bahayanya: Makanan yang Dilarang untuk Pengidap Hipertensi
Kenali Bahayanya: Makanan yang Dilarang untuk Pengidap Hipertensi-Foto: net-
Hingga saat ini, belum ada penelitian yang melarang penderita tekanan darah tinggi untuk berpuasa selama bulan Ramadan.
Namun, penderitanya dianjurkan untuk menjalani puasa di bawah pengawasan dokter dan menerapkan berbagai tips puasa di atas.
Menderita hipertensi bukan menjadi penghalang bagi Anda untuk berpuasa. Namun, bila Anda mengalami keluhan tertentu yang dicurigai sebagai gejala tekanan darah tinggi, jangan ragu untuk konsultasi ke dokter untuk mendapatkan penanganan yang tepat dan tips lain menjalani puasa bagi penderita tekanan darah tinggi.(*)
Mampu Cegah Tekanan Darah Tinggi! Simak Manfaat Lainnya dari Teh Herbal Rosela yang Menyehatkan
PAGARALAMPOS.COM - Rosela mempunyai banyak manfaat bagi kesehatan tubuh.
Ramuan yang sering diolah dan dikonsumsi sebagai teh herbal ini konon dapat mencegah tekanan darah tinggi dan menjaga kesehatan jantung.
Tak hanya itu, masih banyak manfaat lain yang bisa didapat dengan mengonsumsi rosela.
Rosela (Hibiscus sabdariffa) merupakan tanaman tropis asli Afrika.
Rosella (Hibiscus sabdariffa) merupakan tanaman yang masuk dalam spesies bunga dan berasal dari benua Afrika, tepatnya Afrika bagian barat.
Rosela dapat diolah menjadi berbagai macam produk seperti selai, pelengkap salad, dan bahkan langsung dimakan segar.
Tanaman memiliki banyak manfaat untuk tubuh.
Beberapa di antaranya adalah mencegah diabetes, mengobati batuk, dan menghilangkan efek mabuk.
Namun, rosela kini dapat dengan mudah ditemukan di berbagai belahan dunia, termasuk di Indonesia.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: