Jangan Anggap Remeh! Hindari 7 Kebisaan Buruk Ini Saat Berbuka Puasa untuk Jaga Kesehatan

Jangan Anggap Remeh!  Hindari 7 Kebisaan Buruk Ini Saat Berbuka Puasa untuk Jaga Kesehatan

Catat! Hindari 7 Kebisaan Buruk Ini Saat Berbuka Puasa -Foto: net-

Bahkan menurut penelitian, makan cepat dapat menyebabkan penyakit “gastroesophageal reflux" yaitu masalah pencernaan yang bisa memicu rasa sakit tajam di dada. 

Selain itu saat Anda makan terburu-buru, dapat membuat porsi makan Anda berlebihan, karena perut tidak punya cukup waktu untuk memberi sinyal ke otak agar tahu kapan harus berhenti. 

BACA JUGA:Kalian Harus Pilah Pilih Makanan Saat Bulan Puasa, Karena Dapat Berdampak Pada Kesehatan!

BACA JUGA:Menggali Warisan Belanda di Kabupaten Lebong, Tambang Emas dan Bangunan Bersejarah

Akibatnya, Anda akan cenderung makan berlebihan dari biasanya.

2. Minum air dingin
Banyak orang ketika berbuka puasa gemar meminum minuman yang sangat manis dan dingin. 

Minuman dengan es batu sering menjadi pilihan utama saat berbuka puasa, namun sejatinya kebiasaan ini tidak baik karena membuat kerja lambung menjadi lambat. 

Saat berpuasa, perut selama berjam-jam lamanya tidak terisi makanan atau minuman. 

BACA JUGA:Miliki Cita Rasa Lezat dan Nikmat! 7 Menu Makanan Khas Bangka Ini Cocok Banget Buat Menu Buka Puasa Loh!

BACA JUGA:Eksplorasi Peninggalan Belanda di Rejang Lebong, Dari Tambang Emas Hingga Arsitektur Kolonial yang Bersejarah

Alhasil lambung pasti akan kaget ketika menerima air dingin, karena lambung tidak bekerja seharian. 

Oleh karena itu untuk makanan atau minuman yang masuk ke lambung pertama kali harus disesuaikan dengan suhu lambung, yaitu sekitar 26-27 derajat Celsius. 

Untuk berbuka puasa, sebaiknya dahulukan minum air putih yang tidak dingin. 

Setelah itu, baru mengkonsumsi minuman atau camilan yang manis.

BACA JUGA:Jangan Asal Pilih Makanan Saat Melaksanakan Ibadah Puasa, Inilah Beberapa yang Harus Diwaspadai!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: