Bikin Laper! 10 Makanan Oriental yang Menggoda Selera

Bikin Laper! 10 Makanan Oriental yang Menggoda Selera

Bikin Laper! 10 Makanan Oriental yang Menggoda Selera--Net

Seperti namanya, jenis laksa penang ini berasal dari negara tetangga kita yaitu Malaysia.

Apakah anda sudah pernah merasakan laksa makanan khas malaysia yang satu ini?

BACA JUGA:10 Peninggalan Kerajaan Sriwijaya, Bukti Pengaruh Serta Luasnya Daerah Kekuasaan di Nusantara

BACA JUGA:Sudah Saatnya Liburan! Kemas Pakaian dan Berlibur ke Majalengka yang Suguhkan Wisata Spektakuler

6. Kimchi, Korea

Kimchi adalah salah satu masakan jenis acar yang terdiri dari berbagai bahan sayuran. Untuk warna yang biasa di miliki dari makanan kimchi tersebut yaitu merah.

Warna merah yang di hasilkan dari masakan kimchi itu sendiri yaitu karena di campurnya bahan pasta cabai.

7. Hokkien Prawn mee, Singapura

Mie Goreng ini bukanlah seperti mie pada umumnya karena di lengkapi dengan kuah kaldu udang kental.

Saat ini masakan mie goreng ini dikenal dengan Hokian Mie Udang Goreng.

BACA JUGA:7 Suku Ini Ternyata Penghasil Wanita Cantik Di Indonesia, 12 Suku di Sumsel Termasuk Ngga Ya?

BACA JUGA:Aneh Bin Ajaib! Dikatakan Menyimpang, Benarkah 4 Budaya Indonesia Ini Melanggar Hukum?

8. Beef noodle soup, Taiwan

Nama lain dari Beef Noodle Soup adalah Ban Mian.

Banyak yang menyebut bahwa makanan khas taiwan ini merupakan mie mulur yang berkuah kaldu gurih dengan adanya irisan daging sapi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: