Mampu Jaga Kesehatan Jantung! Inilah Khasiat lain dari Santan yang Harus Kamu Tau

Mampu Jaga Kesehatan Jantung! Inilah Khasiat lain dari Santan yang Harus Kamu Tau

Kaya Akan SUmber Lemak! Inilah Khasiat Santan Baik untuk Kesehatan -Foto: net-

PAGARALAMPOS.COM - Santan merupakan bahan kuliner yang sangat populer di Indonesia.

Hidangan dengan santan seringkali terasa lebih enak dan lebih kental, seperti opor atau rendang.

Hasil dari buah kelapa tersebut berupa cairan ekstrak kelapa yang kental.

Karena rasanya yang gurih dan sedikit manis, santan bisa dipakai untuk memasak berbagai jenis hidangan atau diolah sebagai minuman.

BACA JUGA:Paling Efektif, Ini Perawatan Sepeda Motor Musim Hujan Yang Wajib Kalian Coba, Ini Penjelasannya!

BACA JUGA:Mitos atau Fakta? Inilah 7 Ciri Rumah Pembawa Sial yang Perlu Diketahui

Setelah itu, campuran daging kelapa parut dan air diperas untuk mendapatkan santan.

Jika kamu menginginkan santan yang kental, gunakan sedikit air untuk campuran pada parutan kelapa.

Sedangkan jika kamu ingin santan yang encer, kamu bisa menambahkan air sedikit lebih banyak.

Berikut inilah 5 kandungan dalam santan yang harus kalian tahu:

BACA JUGA:Honda Vario 125 Terbaru 2024, Mengungkap Desain Futuristik dan Performa Unggulan

BACA JUGA:Buah Kecil Berkasiat Besar! Carica Kaya Akan Manfaat dan Enbak Dijadikan Kudapan Segar

1. Menjaga kesehatan jantung dan pembuluh darah

Banyak yang masih beranggapan bahwa santan tidak baik untuk jantung karena kadar lemaknya yang tinggi serta berisiko meningkatkan kolesterol.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: