4 Manfaat Buah Semangka Bagi Tubuh
Manfaat buah Semangka-Foto: ist-sumeks.disway.id
PAGARALAMPOS.COM - Semangka adalah salah satu komoditas pertanian yang banyak dibudidaya dan ditanam oleh petani Indonesia, sehingga buah ini mudah kita temui dipasar atau supermarket. Buah Semangka terkenal memiliki kandungan air yang tinggi dan selalu menjadi favorit banyak orang.
Buah yang satu ini selain mengandung banyak air, manfaatnya untuk menjaga kesehatan tidak usah diragukan.
BACA JUGA:Menag Dampingi Presiden Rayakan Imlek Nasional 2023
Mengonsumsi semangka sangat dianjurkan. Saat Anda merasa haus, makan buah semangka bisa melegakan tenggorokan.
Dalam buah semangka terdapat campuran antara nutrisi, vitamin, mineral, dan senyawa lainnya. Oleh karena itu, buah semangka ampuh untuk menjaga Anda tetap terhidrasi serta memberikan rasa kenyang yang lebih lama.
BACA JUGA:Mengenang Kecintaan Almaghfurlah KH Cholil Bisri kepada Santri di Acara Haul ke-19
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir di laman Genpi.co.
1. Kesehatan jantung
Satu buah semangka dengan berat 280 gram, menyediakan 31 persen jumlah harian vitamin A yang direkomendasikan. Hal ini tentu mendukung fungsi penglihatan dan membantu memelihara kesehatan jantung, ginjal, dan paru-paru.
BACA JUGA:Perpu Ciptaker, BPJPH: Bawa Angin Segar untuk Percepatan Sertifikasi Halal Bagi UMK
2. Mencegah kanker
Dengan ukuran yang sama, buah semangka mengandung kadar vitamin C yang tinggi.
Satu porsi buah semangka menyediakan 37 persen dari vitamin C harian yang direkomendasikan. Vitamin C terbukti berperan meningkatkan keehatan jantung, mambantu dalam mencegah serangan penyakit kronis kanker, dan membantu melawan gejala flu biasa.
BACA JUGA:Kamu Harus Tau!! 7 Pantangan yang harus dihindari Usai Jalani Vaksin Booster
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: sumeks.co