9 Manfaat Labu Siam untuk Kesehatan Tubuh

Kamis 27-11-2025,09:34 WIB
Reporter : Fitri
Editor : Almi

167 mg kalium

0,5 mg zat besi

Selain itu, labu siam juga kaya akan vitamin A, vitamin B1, vitamin C, vitamin E, flavonoid, serta tembaga dan zinc.

Beragam Manfaat Labu Siam untuk Kesehatan

BACA JUGA:Rahasia Kesehatan dari Segelas Jus Bayam: 10 Manfaat Utama!

Nutrisi berlimpah yang terdapat pada labu siam memberikan banyak manfaat bagi tubuh.

Berikut ini adalah beberapa kegunaan labu siam untuk kesehatan yang bisa Anda peroleh:

1. Meningkatkan daya tahan tubuh

Dengan adanya vitamin C, labu siam mampu meningkatkan imunitas sehingga tubuh Anda tidak mudah terkena penyakit.

BACA JUGA:8 Lalapan yang Segar dan Manfaatnya bagi Kesehatan Tubuh: Dari Mentimun hingga Bayam!

Selain itu, vitamin C dalam labu siam dapat membantu mempercepat proses penyembuhan saat sakit serta memperbaiki jaringan tubuh yang rusak.

2. Melancarkan pencernaan

Labu siam merupakan buah yang sarat akan serat.

Kandungan serat ini penting untuk menjaga keseimbangan bakteri baik di dalam usus dan melancarkan proses buang air besar.

BACA JUGA:Manfaat Daun Tespong untuk Kesehatan dan Cara Mengonsumsinya, Hasilnya Mengejutkan!

Karena kandungan seratnya yang tinggi, labu siam juga bermanfaat bagi mereka yang mengalami sembelit.

Kategori :