Negara Ini Punya Alasan Tersendiri Mengapa Menolak Palestina Jadi Anggota PBB, Simak!

Negara Ini Punya Alasan Tersendiri Mengapa Menolak Palestina Jadi Anggota PBB, Simak!

Palestina ditolak Jadi Anggota PBB-Kolase by pagaralampos.com-Net

Israel juga menuduh Palestina mengindoktrinasi anak-anak untuk melakukan terorisme.

5. Argentina

Argentina, yang memiliki hubungan kuat dengan Israel dan negara-negara Arab, menyatakan perubahan signifikan dalam kebijakan luar negeri mereka.

Presiden baru, Javier Milei, mengunjungi Israel dan berjanji memindahkan kedutaan besar ke Yerusalem.

BACA JUGA:Goresan Pilu Sejarah Dunia, Warga Palestina di Gaza Masih Khusuk Sholat Tarawih di Reruntuhan Masjid

Argentina mengakui Palestina sebagai negara merdeka dalam batas tahun 1967, namun mereka menolak resolusi tersebut dengan alasan mendukung Israel dan menentang Hamas sebagai kelompok teroris.

6. Mikronesia, Palau, dan Nauru

Negara-negara kepulauan kecil ini memiliki sejarah dukungan kuat terhadap kebijakan Amerika Serikat di PBB.

Misalnya, pada tahun 2010, Mikronesia sering memberikan suara yang sejalan dengan AS.

BACA JUGA:Taklukan Hongkong, Palestina Lolos Babak 16 Besar!

Menurut Richard Gowan dari International Crisis Group, perang yang berkepanjangan di Gaza telah mempengaruhi sikap PBB terhadap perlunya solusi dua negara, namun negara-negara ini tetap setia pada kebijakan pro-AS mereka.

7. Republik Ceko

Republik Ceko secara historis pro-Israel dan pro-AS. 

Perwakilan mereka, Jakub Kulhanek, menyatakan bahwa keanggotaan PBB tidak akan membawa perdamaian dan kesejahteraan bagi warga Palestina, yang hanya bisa dicapai melalui perundingan.

BACA JUGA:Goresan Pilu Sejarah Dunia, Warga Palestina di Gaza Masih Khusuk Sholat Tarawih di Reruntuhan Masjid

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: