Sakit Jantung, Coba Makan Buah Lemon, Banyak Khasiat-Nya

Sakit Jantung, Coba Makan Buah Lemon, Banyak Khasiat-Nya

Dibalik Rasa Asamnya! Ternyata Inilah Sederet Manfaat Buah Lemon yang Baik untuk Kesehatan -Foto: net-

PAGARALAMPOS.COM - Lemon merupakan salahsatu buah-buahanya yang banyak dikonsumsi oleh masyarakat Indonesia.

Rasanya yang asam membuat buah lemon jarang dimakan langsung namun sering dicampur dengan makanan atau minuman lain.

Seperti salad atau teh panas untuk memberikan  rasa yang menyegarkan. Lemon termasuk  dalam kelompok jeruk. 

Rasanya asam, warnanya kuning cerah, bentuknya lonjong, diameternya 5 sampai 7 sentimeter (cm), dengan tonjolan di ujungnya.

BACA JUGA:Jaga Kesehatan Selama Ramdhan! Ini Buah-Buahan Yang Cocok Untuk Menu Berbuka dan Sahur

Manfaat lemon tidak hanya dapat meningkatkan daya tahan tubuh, tetapi juga mencegah penyakit jantung.

Di balik rasanya yang asam, lemon mengandung beragam nutrisi yang menjadikannya baik untuk kesehatan.

Lemon mengandung banyak nutrisi yang dapat meningkatkan kesehatan tubuh dan kulit.

Beberapa diantaranya, vitamin C, air, protein, serat, magnesium, potasium dan kalsium.

BACA JUGA:Hari Gini Masih Gak Tau? Yuk Simak 10 Peninggalan Kuno dari Kerajaan Sriwijaya Bukti Kekuasaannya di Nusantara

Manfaat mencerahkan kulit dan menghilangkan bekas jerawat dan komedo.

Berbagai kandungan yang ada di dalamnya juga berkhasiat menjaga kesehatan mulut dan mencegah penyakit jantung.

Buah yang dimasukkan ke dalam air rendaman juga beragam, bisa dari berbagai macam jenis beri, buah jeruk hingga salah satu yang paling populer, yaitu lemon.

Salah satu asal manfaat lemon adalah kandungan asam sitrat di dalamnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: