Intip 5 Rahasia yang Tersimpan Pada Sayur Pakis Baik untuk Kesehatan

Intip 5 Rahasia yang Tersimpan Pada Sayur Pakis Baik untuk Kesehatan

Intip 5 Rahasia yang Tersimpan Pada Sayur Pakis Baik untuk Kesehatan -Foto: net-

Bukan hanya karena lezat, sayur ini mengandung banyak nutrisi sehingga baik untuk memenuhi kebutuhan nutrisi yang dibutuhkan oleh tubuh. 

Berikut inilah 5 manfaat sayur pakis untuk kesehatan tubuh anda wajib kalian catat:

BACA JUGA:Kaya Akan Manfaat! Inilah Peran Penting Bawang Merah yang Bagus untuk Jaga Kesehatan

BACA JUGA:Kendalikan Tekanan Darah! Inilah Manfaat Lainnya yang Akan Kamu Temui Pada Bawang Putih untuk Kesehatan

1. Menjaga kesehatan mata

Salah satu khasiat dari daun pakis yaitu menjaga kesehatan mata.

Hal ini dikarenakan daun pakis kaya akan vitamin A dan riboflavin (vitamin B2).

Bahkan, olahan sayur paku ini juga membantu mencegah katarak. 

Dilansir dari The U.S. National Library of Medicine, makan makanan yang kaya akan riboflavin dapat menurunkan risiko katarak.

BACA JUGA:Selain Penyedap Masakan, Inilah 5 Keajaiban yang Tersembunyi Pada Kemiri untuk Kesehatan

BACA JUGA:Benarkah Jeruk Nipis Mampu Hilangkan Flek Hitam di Wajah? Buktikan dengan 3 Cara Dibawah Ini!

Selain itu, katarak juga bisa dicegah dengan mengonsumsi suplemen riboflavin atau niasin. 

Hal ini mungkin dikarenakan riboflavin merupakan vitamin yang dibutuhkan untuk melindungi glutathione.

Glutathione yaitu antioksidan yang penting di mata. 

Itu sebabnya, kandungan riboflavin dalam daun pakis secara tidak langsung dapat membantu Anda menjaga kesehatan mata.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: