Benarkah Surah Al Ikhlas Tak Dianjurkan Dibaca Saat Sholat Subuh? Kenapa? Ini Penjelasannya!
Benarkah Surah Al Ikhlas Tak Dianjurkan Dibaca Saat Sholat Subuh? Kenapa? Ini Penjelasannya--Net
PAGARALAMPOS.COM - Waktu sholat Subuh bagi sebagian besar orang memang sedang enak-enaknya tidur.
Padahal banyak keutamaan sholat subuh, dikarenakan dilakukan saat menjelang terbit fajar.
Namun, banyak umat muslim yang lalai untuk menunaikan ibadah sholat subuh dan memilih untuk melanjutkan tidurnya ketimbang untuk bangun dan melaksanakan sholat.
Karena itu Nabi Muhammad SAW, mengkhususkan sholat subuh mulia dengan keistimewaan tunggal.
BACA JUGA:Hmmm, Surat Al Ikhlas Tidak Boleh Dibaca Saat Sholat Subuh? Ini Penjelasannya!
BACA JUGA:Review Kualitas Hingga Harga Laptop Cantik ASUS VivoBook 14X!
Sholat subuh bahkan memiliki sifat-sifat yang tidak pernah ada pada sholat-sholat lainnya.
Tidak boleh membaca surat Al IKhlas pada saat sholat subuh, Hal ini menjadi salah satu pertanyaan, Jangan Sampai Bingung dan keliru, Yuk Simak artikel berikut ini sampai selesai!
Sholat subuh adalah salah satu ibadah sholat fardhu yang wajib untuk dikerjakan oleh setiap umat muslim.
Tentunya Sholat subuh sendiri merupakan sholat fardhu yang jumlah rakaatnya paling sedikit di antara sholat fardhu yang lainnya.
BACA JUGA:Gunung Tampomas Sumedang! Legenda, Asal Usul Hingga Pesan Moral yang Tersimpan di Dalamnya
BACA JUGA:Kuliner Karawang Yang Menggugah Selera, Ini Daftarnya Yang Gak Boleh Kamu Lewatkan!
Memiliki banyak keistimewaan dan keutamaan Tersendiri, keutamaan sholat subuh antara lain dapat mendatangkan berkah, menghapus dosa dan menenangkan jiwa.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: