7 Kisah Yang Melegenda Di Jawa Barat, Cerita Rakyat yang Ternyata Mitos-Kah?

7 Kisah Yang Melegenda Di Jawa Barat, Cerita Rakyat yang Ternyata Mitos-Kah?

Bikin Bulukuduk Merinding, Berikut 7 Mitos yang Ada di Jawa Barat! Ini Penjelasanya--

PAGARALAMPOS.COM - Ada begitu banyak kisah hingga mitos yang tersebar di indonesia, mulai dari kisah sedih hingga kisah yang mengandung keunikan tersendiri ada di tanah air.

Disetiap daerah memiliki cerita rakyat yang turun temurun ada sejak zaman dahulu, meskipun tidak diketahui pasti siapa yang membuatnya atau asal-usulnya. 

Beberapa Cerita rakyat juga dapat mengenalkan kita pada asal muasal suatu daerah, makanan, atau ciri khas lain dari suatu daerah.

Benarkag ada Cerita Rakyat Yang Ternyata Mitos? Inilah 7 Kisah Yang Melegenda Di Jawa Barat.

BACA JUGA:Peti Mati Hingga Rakit Berlapis Emas, Inilah 7 Daftar Penemuan Emas Terbesar Dalam Sejarah Dunia!

Masayarakat tradisional sangat akrab dengan mitos.

Mitos-mitos ini seakan dilestarikan dari lisan secara turun menurun. 

Tak terkecuaki di tanah Sunda atau Jawa Barat, sebuah provinsi yang kaya akan budaya dan sejarah, memiliki sejumlah mitos dan cerita rakyat yang menakjubkan. 

Mitos-mitos ini telah diteruskan dari generasi ke generasi dan membentuk sebagian besar warisan budaya provinsi ini.

BACA JUGA:Serem Banget, Ini 7 Mitos Menarik yang Menghiasi Jawa Barat! Ada Apa?

Dalam artikel ini, kita akan menjelajahi tujuh mitos menarik yang menghiasi Jawa Barat.

Nah, berikut beberapa cerita rakyat Jawa Barat yang terkenal dan selalu dikenang!

1. Mitos Sangkuriang dan Tangkuban Perahu

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: