Mengulik Keindahan Wisata Alam Lembah Lohe

Mengulik Keindahan Wisata Alam Lembah Lohe

Mengulik Keindahan Wisata Alam Lembah Lohe -Foto: net-

Di tengah-tengah perjalanan, tepatnya bukit ketiga menuju keempat, terdapat destinasi wisata Danau Tanralili.

Sekadar informasi tambahan, danau ini nggak kalah populer dengan Lembah Lohe.

BACA JUGA:Iran Betot Perhatian Dunia, Luncurkan Drone Karrar Dibekali Rudal Hanud Majid

Tak jarang juga banyak warga setempat yang memilih untuk berkemah di Danau Tanralili.

4. Dapatkan Suasana Lembah Lohe yang Sejuk dan Asri ketika Tiba!

Setelah lelah mendaki dan menelusuri perjalanan yang jauh, Sobat akan disuguhkan dengan pemandangan luar biasa ala Lembah Lohe. Suasana yang masih asri dan sejuk, kabut pagi harinya juga menenangkan hati.

Cocok jadi tempat healing, Lembah Lohe adalah definisi hidden gem yang sebenarnya di Indonesia.

Itulah 4 rekomendasi wisata terpopuler di lembah harau yang tidak kalah akan pemandangannya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: