Mobil Listrik Seres E1, Pilihan Cerdas untuk Antar Anak Sekolah, Segini Harganya!

Mobil Listrik Seres E1, Pilihan Cerdas untuk Antar Anak Sekolah, Segini Harganya!

Mobil Listrik Seres E1, Pilihan Cerdas untuk Antar Anak Sekolah, Segini Harganya!--foto: kolase pagaralampos.com

Collision Power Failure Protection: Melindungi sistem dari kerusakan akibat tabrakan.

BACA JUGA:Masukkan Oli ke Knalpot Motor Bisa Cegah Karat! Mitos atau Fakta?, Ini Penjelasannya!

Battery System Thermal Management: Mengelola suhu baterai untuk meningkatkan daya tahan.

Charging Port Cover Reminder: Mengingatkan pengguna untuk menutup port pengisian daya.

High Voltage Safety Monitoring: Memantau sistem kelistrikan untuk mencegah masalah.

Dalam hal keselamatan, Seres E1 dilengkapi dengan sistem pengingat sabuk pengaman, ISOFIX untuk kursi anak, sistem pemantauan tekanan ban, kamera parkir belakang, sensor parkir, dan sistem peringatan pejalan kaki.

BACA JUGA:Intip Spesifikasi Asus 125, Motor Bebek Sporty yang Siap Menggebrak Pasar Eropa

Selain itu, ada juga fitur seperti hill hold control, airbag system, event data recording system, dan sistem kunci otomatis dengan fitur collision unlock.

Untuk fitur tambahan, Seres E1 menawarkan electric parking brake dengan auto hold, electronic stability control (ESC) dengan traction control system (TCS), anti-lock braking system (ABS) dengan electronic brake distribution, serta brake assist.

Semua fitur ini menjamin kenyamanan dan keamanan saat berkendara.

Perbandingan Harga dengan Wuling Air Ev

BACA JUGA:Motor Listrik Apa yang Paling Hemat di Tahun 2024? Temukan Pilihan Terbaik di Sini!

Salah satu pertimbangan utama dalam memilih kendaraan adalah harga.

Dalam hal ini, Seres E1 menawarkan harga yang lebih terjangkau dibandingkan dengan Wuling Air Ev. Berikut adalah perbandingan harga antara kedua model:

Seres E1 Type-B: Rp 189.000.000, lebih murah Rp 100.000 dibandingkan Wuling Air Ev Lite.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: