DO EXO Jadi Jaksa Edan di Drama Korea Prosecutor Jins Victory, Berikut Sinopsisnya

DO EXO Jadi Jaksa Edan di Drama Korea Prosecutor Jins Victory, Berikut Sinopsisnya

DO EXO Jadi Jaksa Edan di Drama Korea Prosecutor Jins Victory, Berikut Sinopsisnya-Net.-Net.

BACA JUGA:Segera Tayang 30 Mei 2024, Ini Sinopsis Film Temurun

Meskipun begitu, Jin Jung memiliki rasa keadilan yang sangat tinggi. Bahkan, ia merupakan sosok pria yang berhati lembut.

Ia selalu memperjuangkan dan bersama dengan orang-orang yang lemah. Jin Jung tak pernah gentar sedikit pun untuk memerangi kejahatan.

Jin Jung tidak pernah segan dan ragu untuk membalas dendam kepada kejahatan hingga 10 kali lipat.

BACA JUGA:Sinopsis Brave Yong Soo Jung, Comeback Uhm Hyun Kyung Memperebutkan Kekuasaan, Yuk Nonton

Cara Jin Jung Menjalankan Tugasnya

Sinopsis Prosecutor Jin’s Victory selanjutnya akan menceritakan bagaimana Jin Jung menjalankan tugasnya sebagai seorang jaksa.

Tak tanggung-tanggung, ia akan menghancurkan tempat-tempat suci yang dibangun dari kekayaan dan kekuasaan. Bahkan, ia menghancurkan setiap orang serakah yang berada dalam tempat serakah tersebut.

Dalam menjalankan tugasnya, ia menggunakan metode bijaksana atas konvensional, trik prosedur standar, hingga kenakalan atas nama ketulusan.

BACA JUGA:Sinopsis The Atypical Family Drakor Fantasi soal Keluarga Superhero, Buruan Nonton

Hal tersebut ia lakukan supaya bisa menghentikan otoritas korup yang merusak dan membuat rakyat menderita. Dengan segala aksi Jin Jung yang diperankan oleh D.O ini akan membuat kita sangat terhibur dan menumbuhkan semangat.

Karakter Shin Ah Ra

Dalam sinopsis Prosecutor Jin’s Victory, kita akan mengenal karakter lain bernama Shin Ah Ra. Aktris yang memerankan karakter tersebut adalah Lee Se Hee.

Shin Ah Ra juga memiliki profesi yang sama seperti Jin Jung, yakni menjadi seorang jaksa. Ia merupakan jaksa senior yang bekerja dalam departemen investigasi kriminal di kantor Kejaksaan Distrik Pusat.

BACA JUGA: Usai Lebaran, Banyak Perempuan di Palembang Jadi Janda, Apa Penyebabnya?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: