Jangan Asal! Ketahui 5 Hal Ini Sebelum Membeli Sepatu Futsal
Jangan Asal! Ketahui 5 Hal Ini Sebelum Membeli Sepatu Futsal--Net
PAGARALAMPOS.COM - Diketahui bahwa futsal menjadi salah satu cabang olahraga paling populer di Indonesia, bahkan dunia.
Maka tak mengherankan jika di berbagai kota di Indonesia banyak toko-toko yang menjual berbagai peralatan futsal, termasuk sepatu.
Terkadang penikmat olahraga ini bingung dalam melakukan pemilihan sepatu futsal yang cocok dan awet ketika dipakai
Sepatu futsal merupakan salah satu alat yang wajib digunakan saat berolahraga futsal.
BACA JUGA:Pelangi di Mars Debut Upie Guava Menyutradarai Film Panjang, Yuk Simak Sinopsisnya Disini
Fungsinya, untuk membantumu menendang bola dan juga berlari.
Secara bentuk dan model mirip dengan sepatu sepak bola, namun sol bagian bawah sepatulah yang jadi pembedanya.
Untuk itu, ini 5 tips memilih sepatu futsal yang baik :
1. Bahan sepatu
Umumnya, sepatu futsal diproduksi dengan bahan kulit, karbon, imitasi, dan kain.
Dari empat bahan itu, bahan yang terbaik dan paling sering digunakan yakni serat karbon.
Bahan ini punya keunggulan dalam hal kekuatan sehingga awet dan punya beban yang ringan sehingga nyaman dipakai berlari.
Selain itu, bahan serat karbon juga membuat pemakainya merasakan kenyamanan yang lebih baik dibandingkan bahan sepatu futsal lainnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: