Yuk Simak Sinopsis Film The Hulk, Jelajahi Kehebatan Sang Raksasa Hijau

Yuk Simak Sinopsis Film The Hulk, Jelajahi Kehebatan Sang Raksasa Hijau

Yuk Simak Sinopsis Film The Hulk, Jelajahi Kehebatan Sang Raksasa Hijau-net-net

PAGARALAMPOS.COM- Film asal Amerika Serikat tersebut, juga dikenal dengan judul lain, yakni Hulk 2. Jalan ceritanya berfokus pada Bruce Banner yang berprofesi sebagai seorang dokter.

Saat ini, ia tengah berupaya untuk mengobati tubuhnya yang bisa berubah menjadi monster hijau bernama Hulk. Namun, situasinya semakin rumit setelah muncul makhluk baru, The Abomination.

The Incredible Hulk merupakan film kedua Marvel Cinematic Universe yang rilis pertama kali pada 2008 lalu.

Film besutan perusahaan produksi Marvel Studios dan Valhalla Motion Pictures tersebut, memiliki durasi tonton selama 1 jam 52 menit.

BACA JUGA:Mengulas Kisaran Harga Kredit Mobil Keluarga Suzuki APV Terbaru 2024! Ini Detailnya!

Louis Leterrier mendapatkan tanggung jawab sebagai sutradaranya. Sedangkan Zak Penn berperan sebagai penulis skenario.

Film yang didistribusikan melalui Universal Pictures ini diproduseri oleh Avi Arad, Gale Anne Hurd, dan Kevin Feige. Tayang dengan tagline On June 13, get ready to unleash the beast.

Sinopsis The Incredible Hulk menceritakan tentang kisah seorang dokter jenius bernama Dr. Bruce Banner.

Memberikan sinopsis yang seru, The Incredible Hulk menjadi salah satu tontonan baru di Disney+ Hotstar. Sinopsis film ini bergenre action, romance, adventure, drama, superhero, dan sci fi.

BACA JUGA:Sering Dikunjungi Wisatawan, Inilah Destinasi Menakjubkan Papua Barat!

Bruce Banner Berubah Menjadi Hulk

Sinopsis The Incredible Hulk akan kita awali dengan kehidupan Bruce Banner sebagai seorang dokter sekaligus ilmuwan.

Suatu hari, ia melakukan sebuah penelitian gila bersama rekannya bernama Jenderal Ross. Penelitian itu mereka lakukan di Universitas Culver, Virginia.

Jenderal Ross memiliki ambisi yang besar terhadap eksperimennya. Ia ingin menemukan cara supaya manusia bisa kebal dari paparan radiasi sinar gamma.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: