Jarang Diketahui! Berikut ini Khasiat Ajaib Buah Aprikot, Salahsatunya Mampu Jaga Kesehatan Jantung
Meningkatkan Imunitas Tubuh! Berikut 5 Khasiat Luar Biasa Buah Aprikot -Foto: net-
Selain wortel, Anda juga bisa memelihara kesehatan mata dengan mengonsumsi buah aprikot.
Kandungan vitamin A yang terdapat dalam buah aprikot tergolong tinggi, yaitu sekitar 95 mikrogram per 100 gram buah aprikot.
Jumlah ini sudah memenuhi hampir 20% kebutuhan vitamin A harian.
Selain vitamin A, nutrisi lain yang terkandung dalam buah aprikot dan bermanfaat menjaga kesehatan mata adalah vitamin E.
Pada mata, vitamin E bertugas sebagai antioksidan yang melindungi mata dari paparan radikal bebas yang dapat menimbulkan berbagai gangguan penglihatan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: