Mengenal 5 Manfaat Kacang Buncis yang Bagus untuk Jaga Asupan Protein Nabati

Mengenal 5 Manfaat Kacang Buncis yang Bagus untuk Jaga Asupan Protein Nabati

Mengenal 5 Manfaat Kacang Buncis yang Bagus untuk Jaga Asupan Protein Nabati -Foto: net-

4. Makanan dengan kandungan FODMAP rendah

FODMAP atau fermentable oligosaccharides, disaccharides, monosaccharides, dan polyos merupakan jenis karbohidrat dengan rantai pendek yang sulit diserap oleh usus kecil.

BACA JUGA:Ini 7 Pakaian Tradisional Suku Kalimantan, Salahsatunya Pakaian Adat Banjar

Selain itu, FODMAP sendiri memang memiliki kecenderungan untuk menyerap air dan melakukan proses fermentasi pada usus besar.

FODMAP diduga memicu sejumlah gangguan pada saluran pencernaan.

Ini termasuk diare, sakit perut, sembelit, dan perut kembung.

Mengonsumsi makanan dengan kandungan FODMAP yang tinggi bisa menimbulkan masalah pada kesehatan pencernaan.

BACA JUGA:Situs Tertua Di Dunia Ada Di Indonesia? Berikut 5 Fakta Unik Tentang Situs Gunung Padang!

Contohnya termasuk risiko mengalami refluks asam dan sindrom iritasi usus besar.

5. Mengendalikan kadar gula darah

Tak ketinggalan, buncis juga memiliki peran untuk mengendalikan kadar gula dalam darah.

Bahkan, makanan ini disebutkan sebagai salah satu jenis sayuran yang mempunyai efek hipoglikemik terhadap pengidap diabetes.

Seperti diketahui, pengidap diabetes memerlukan perawatan jangka panjang supaya kadar gula darah tetap stabil dan terjaga.

BACA JUGA:Benda Bersejarah Milik Kuil Romawi Kuno, Arkeolog Temukan Benda Ini Di Pegunungan Alpen!

Caranya bisa melalui diet atau mengonsumsi obat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: