Kapolres Pagar Alam Ditunjuk Bapak Asuh Anak Stunting, AKBP Erwin Irawan : Sinergitas Bersama Atasi stunting

Kapolres Pagar Alam Ditunjuk Bapak Asuh Anak Stunting, AKBP Erwin Irawan : Sinergitas Bersama Atasi stunting

Foto : Kapolres bersama tim Urdokkes disela kunjungan pencegahan stunting.-Kapolres Pagar Alam Ditunjuk Bapak Asuh Anak Stunting, AKBP Erwin Irawan : Sinergitas Bersama Atasi Stunting-gusti

Menurut Kapolres, dalam menangani stunting di Kota Pagaralam kita tidak bisa bergerak sendiri-sendiri.

BACA JUGA:Bhaktikes HUT ke 77 Bhayangkara, Urdokkes Beri Pelayanan Kesehatan Gratis Cegah Stunting

Dibutuhkan sinergiritas semua instansi baik vertikal maupun horizontal agar memberi pemahaman tentang bahaya Stunting.

"Mari kita bahu membahu dalam penanganan stunting di Kota Pagaralam," harapnya.

Dalam program kita mesti peduli dengan lingkungan sekitar saling memberi edukasi.

BACA JUGA:Penuh Haru, Ketua Bhayangkari Pagar Alam Semangati Ibunda Davindra, Anak Penderita Hydrochepalus

Perhatian kepada tetangga dan warga sekitar. Apabila ada yang menunjukan gejala stunting agar segera berkonsultasi baik kepada pemerintah.

"Maupun kepada kami, Polres Pagaralam akan kami tindaklanjuti untuk melakukan pencegahan serta mengatasi stunting," pungkasnya.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: