Inilah 5 Trik Lompat Tali yang Mudah untuk Dilakukan

Inilah 5 Trik Lompat Tali yang Mudah untuk Dilakukan

Inilah 5 Trik Lompat Tali yang Mudah untuk Dilakukan -Foto: net-

Sehingga jika kamu melakukannya dengan benar, hasil yang kamu dapat tentu lebih efektif.

BACA JUGA:Jangan Dilewatkan, Mecoba 5 Pesona Kelezatan Kuliner Khas Payakumbuh

2. Lompat tali adalah olahraga yang serba guna

Selain sangat mudah dilakukan, ternyata banyak sekali variasi dalam lompat tali yang bisa kamu lakukan.

Jika kamu bertujuan untuk mengecilkan paha, kamu bisa melakukan 'lunge jump' dan squat jump' sembari skipping. 

Jika kamu ingin membentuk otot perut, lakukan skipping sambil lompat dengan mengangkat kaki hingga di bawah pusar.

BACA JUGA:Melihat 5 Pesona Kuliner Khas Payakumbuh, Salahsatunya Gulai Paluik

Atau kamu juga bisa melatih otot betis dan lengan dengan memutarkan tali dua kali dalam satu lompatan.

3. Lompat tali manjur diaplikasikan di berbagai level fitness

Meski kamu rutin berolahraga a6 kali sehari, atau bahkan tak pernah berolahraga dalam seminggu, lompat tali adalah olahraga yang cocok untukmu. 

Jika kamu masih baru, awali dengan 5 menit, dan tambah 2 menit tiap sesinya.

BACA JUGA:Wisata Kuliner Tangerang Jadi Populer Para Wisatawan, Apa Sajakah itu?

4. Lompat tali membuat denyut jantungmu meninggi

Lompat tali bisa jadi bentuk istirahat aktif, atau jadi olahraga di sela-sela kegiatan gym yang didominasi olahraga duduk.

Hal ini membuatnya sangat efektif untuk tetap membakar lemak dan membangun otot dalam waktu yang sama.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: