Wow! di Hutan Jawa Timur Terdapat Benda Bersejarah Lho! Ini Dia Temuannya

Wow! di Hutan Jawa Timur Terdapat Benda Bersejarah Lho! Ini Dia Temuannya

Wow! di Hutan Jawa Timur Terdapat Benda Bersejarah Lho! Ini Dia Temuannya --

Jika diamati, Situs Pataan di Lamongan Timur tersebut mencakup bangunan candi, struktur yang diduga stupa, serta reruntuhan gapura dan pagar keliling.

Mengenal Prabu atau Raja Airlangga. Airlangga yang berarti "air yang melompat" adalah putra dari seorang raja di Pulau Bali bernama Udayana dari Kerajaan Bedahulu dari Wangsa Warmadewa. 

Sedangkan Ibunya seorang Wangsa Isyana dari Kerajaan Medang bernama Mahendradatta.

 

 

artikel ini telah tayang di laman innalar.com : Terbesar di Lamongan Jawa Timur! Temukan Istana dalam Hutan Jati Seluas 5 Ha Ini Diduga Istana Raja Airlangga

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: