Wah! ini Nih 8 Manfaat Siwak untuk Kesehatan Gigi dan Mulut

Wah! ini Nih 8 Manfaat Siwak untuk Kesehatan Gigi dan Mulut

Wah! ini Nih 8 Manfaat Siwak untuk Kesehatan Gigi dan Mulut -Foto: net-

Siwak bisa memutihkan gigi dengan kandungan bahan abrasif alami di dalamnya, seperti klorida alami, fluoride, dan silika tingkat tinggi.

Kandungan-kandungan ini membantu memutihkan gigi tanpa membahayakan lapisan pelindung gigi.

Salah satu penelitian menemukan, manfaat siwak untuk gigi yang lebih cerah dan putih memiliki efek yang hampir sama dengan pasta gigi pemutih.

Penggunaan siwak yang rutin juga dapat mencegah noda yang berpengaruh pada perubahan warna gigi. 

BACA JUGA:Jangan Percaya! 7 Mitos Kehamilan yang Terbukti Salah

4. Mengatasi Sariawan

Manfaat siwak untuk gigi dan rongga mulut juga dapat diperoleh lewat penggunaan dalam bentuk larutan kumur.

Larutan kumur ekstrak siwak dapat mencegah stomatitis atau sariawan pada pasien yang menjalani kemoterapi. 

Larutan kumur siwak dapat dijadikan salah satu cara pencegahan dan penanganan sariawan akibat efek samping kemoterapi. 

5. Mencegah Gigi Berlubang

Salah satu manfaat siwak untuk gigi adalah melawan kerusakan gigi. Gigi bisa rusak akibat sisa-sisa makanan yang menumpuk. 

BACA JUGA:Sambangi Pos Satgas Pamtas RI-PNG, Ini Pesan Dankolakops Korem 174/ATW Kepada Prajurit

Siwak mampu meningkatkan pembentukan air liur di dalam rongga mulut. Air liur secara alami membersihkan sisa-sisa makanan sehingga mencegah gigi berlubang.

6. Memperkuat Gigi 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: