Selain Dapat Turunkan Risko Kanker, ini 9 Manfaat Semangka Bagi Kesehatan

Selain Dapat Turunkan Risko Kanker, ini 9 Manfaat Semangka Bagi Kesehatan

Selain Dapat Turunkan Risko Kanker, ini 9 Manfaat Semangka Bagi Kesehatan-Foto: ist-

Lycopene pada semangka memiliki efek antikanker dan membantu melindungi tubuh dari risiko kanker.

BACA JUGA:Waspada! Ternyata ini Dia 10 Penyebab Utama Jantung Berdebar Kencang

Likopen membantu melindungi sel-sel tubuh dari kerusakan yang disebabkan oleh radikal bebas, yang menyebabkan perkembangan sel kanker. 

Beberapa penelitian telah menunjukkan bahwa konsumsi makanan yang kaya akan likopen, termasuk semangka, dapat membantu mencegah beberapa jenis kanker, seperti kanker prostat.

Selain itu, kandungan vitamin C melindungi sel-sel tubuh dari kerusakan akibat radikal bebas.

Kandungan ini juga dapat membantu memperkuat sistem kekebalan tubuh.

BACA JUGA:Amankan KTT ASEAN, Kapolri dan Panglima Bilang Begini Saat Pimpin Gelar Pasukan

Sistem kekebalan yang kuat dapat membantu tubuh melawan perkembangan sel kanker.

3. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh

Semangka mengandung vitamin C dan antioksidan, yang dapat membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

4. Menjaga kesehatan jantung

Semangka mengandung senyawa antioksidan dan lycopene yang dapat membantu mengurangi risiko penyakit jantung.

Kandungan lycopene dapat membantu mengurangi peradangan dan meningkatkan kesehatan jantung secara keseluruhan.

BACA JUGA:Waspada! Ternyata ini Dia 10 Penyebab Utama Jantung Berdebar Kencang

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: