7 Rekomendasi Makanan Khas Bangka yang Unik dan Populer, Wajib di Coba say!

7 Rekomendasi Makanan Khas Bangka yang Unik dan Populer, Wajib di Coba say!

Makanan Khas -colase-net

Lempah bisa menjadi makanan khas Bangka yang wajib untuk dicoba. 

5. Berego 

Secara tampilan, makanan khas Bangka bernama berego ini mirip seperti lontong. Bedanya bahan berego terdiri atas tepung sagu dan tepung beras.

Umumnya berego disajikan dengan hidangan kuah. Misalnya lempah kuning. Berego sangat mudah ditemukan di daerah Bangka.

BACA JUGA:Cocok Buat Menu Buka Puasa! Inilah Sederet Kuliner Khas Bangka Belitung yang Harus Kamu Cobain!

6. Mie Bangka 

Setiap daerah di Indonesia punya olahan mie yang nikmat. Hal ini pun bisa ditemukan di Bangka. Salah satu varian mie paling terkenal adalah mie Bangka.

Mie Bangka adalah hidangan mie berkuah polos, yang ditambahkan potongan daging dan bawang goreng. Biasanya, ada juga yang memasukan bakso ikan pada kuliner ini.

Makanan khas Bangka ini sangat mudah dijumpai, mulai dari pedagang kaki lima sampai hidangan mewah di hotel berkelas.

Rasa mie Bangka sangat nikmat bila disantap saat masih hangat. 

BACA JUGA:4 Tips Mengencangkan Kulit Wajah Secara Alami

7. Martabak Manis

Bisa dibilang martabak manis merupakan makanan yang sangat populer di Indonesia, termasuk di Pulau Bangka.

Di daerah ini bahkan terdapat martabak manis yang sangat lezat. Isinya berupa kacang serta gula pasir. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: