5 Rekomendasi Wisata Kuliner Terkenal di Semarang
5 Rekomendasi Wisata Kuliner Terkenal di Semarang-Foto: Ist-
4. Lunpia Mataram
Berkunjung ke Semarang tak lengkap rasanya jika tidak mencoba lumpia, khususnya Lunpia Mataram yang terletak di Jalan MT. Haryono No.695, Wonodri, Kec. Semarang Sel, Kota Semarang.
BACA JUGA:7 Wisata Kuliner di Merangin yang Terkenal, Wajib Dicoba!
Wisata kuliner satu ini menawarkan hidangan lumpia yang bervariasi. Mulai dari lumpia basah, lumpia goreng, lumpia original, hingga lumpia spesial. Wisatawan yang ingin membawa buah tangan saat pulang juga dapat membeli lumpia dalam kemasan vakum yang tahan hingga 10 hari. Harganya mulai dari Rp17 ribu per biji hingga Rp95 ribu untuk kemasan vakum berisi lima lumpia.
5. Toko Oen
Bagi penggemar kuliner manis, Toko Oen merupakan wisata kuliner Semarang yang sayang jika dilewatkan. Toko Oen merupakan restoran legendaris yang berdiri sejak tahun 1936.
Lokasinya menempati sebuah bangunan kuno di Jalan Jalan Pemuda No.52, Bangunharjo, Semarang Tengah.
Menu andalan restoran ini adalah es krim yang terdiri dari berbagai varian rasa, seperti cokelat, vanila, buah, dan kopyor.
BACA JUGA:Wajib Dicoba! Ini 9 Kuliner Lahat yang Enak
Ada pula hidangan Oen’s Symphony yang ikonik, yaitu lima scoop es krim dengan rasa yang berbeda dan disajikan dengan slagroom dan kue lidah kucing.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: