Benarkah Kurma Bermanfaat Atasi Sakit Maag? Simak Penjelasannya Disini

Benarkah Kurma Bermanfaat Atasi Sakit Maag? Simak Penjelasannya Disini

Benarkah Kurma Bermanfaat Atasi Sakit Maag? Simak Penjelasannya Disini-Foto: Ist-

Sebuah penelitian dalam Middle East journal of digestive diseases (2015) mencoba mencari bahan makanan yang membantu pengobatan dispepsia.

Studi dilakukan pada 384 pasien, mereka diminta untuk mengisi daftar nutrisi termasuk 114 makanan yang biasa dikonsumsi.

Efek makanan tersebut kemudian diidentifikasi efeknya pada gejala dispepsia.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa kurma memiliki potensi efek pereda nyeri akibat dispepsia pada sekitar 12,3% pasien peserta penelitian.

Nah, kurma juga mengandung serat tidak larut yang penting untuk kesehatan lambung.

Selain itu, asupan serat tidak larut yang cukup membantu mencegah sembelit dan peradangan di lambung.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: