Cara Efektif Tambah Berat Badan dengan Cepat dan Sehat

Cara Efektif Tambah Berat Badan dengan Cepat dan Sehat

Cara Efektif Tambah Berat Badan dengan Cepat dan Sehat-Foto: Ist-

Nutrisi terpenting untuk menambah berat badan yang sehat adalah protein. Kelebihan protein ini dapat kamu bentuk menjadi otot. Jika tanpa otot, sebagian besar kalori ekstra tersebut akan berakhir sebagai lemak tubuh. 

Makanan berprotein tinggi termasuk daging, ikan, telur, banyak produk susu, polong-polongan, kacang-kacangan dan lain-lain. Suplemen protein juga dapat berguna jika kamu kesulitan mendapatkan cukup protein dalam makananmu.

BACA JUGA:Cara Ampuh Hilangkan Kerutan di Wajah Menggunakan Lidah Buaya

3. Makanlah Banyak Karbohidrat dan Lemak, serta Makan Sedikitnya Tiga Kali Per-hari

Cara terbaik menambah berat badan ialah dengan makan makanan yang mengandung banyak protein, lemak dan karbohidrat setiap kali makan. Selain itu, pastikan untuk makan setidaknya tiga kali sehari dan coba tambahkan cemilan pada energi bila memungkinkan.

4. Makan Makanan Padat Energi dan Gunakan Saus, Rempah, dan Bumbu

Makanan yang mengandung banyak saus, rempah dan bumbu memiliki kalori yang tinggi, sehingga dapat membantu kamu mendapatkan kalori melebihi kebutuhan tanpa merasa kenyang.

BACA JUGA:Kamu Harus Tau Bahaya Tidur Sambil Menggunakan Soflens

Selain itu, cobalah untuk memakan makanan padat energi sebanyak mungkin. Ini adalah makanan yang mengandung banyak kalori dibandingkan dengan beratnya. Berikut beberapa makanan padat energi yang sempurna untuk menambah berat badan:

- Kacang: Almond, kenari, kacang macadamia, kacang tanah, dll.

- Buah kering: Kismis, kurma, prune dan lain-lain.

- Produk susu tinggi lemak: Susu murni, yogurt penuh lemak, keju, krim.

- Lemak dan minyak: Minyak zaitun extra virgin dan minyak alpukat.

- Biji-bijian: Biji-bijian utuh seperti gandum dan beras merah.

BACA JUGA:Tips Persiapan Traveling Bawa Anak yang Harus Ibu Persiapkan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: