PAGARALAMPOS.COM - Berbeda dengan jenis gula lainnya yang terbuat dari tebu, gula aren terbuat dari nira atau cairan sari pati kelapa.
Selain bahan dasarnya, perbedaan yang signifikan juga terletak pada kandungan nutrisinya.
Gula aren diketahui mengandung nutrisi lebih banyak dibandingkan dengan jenis gula lain, seperti gula pasir putih dan brown sugar.
Gula aren adalah salah satu jenis gula yang populer sebagai pemanis pada kopi.
BACA JUGA:Kenali Peran Penting Ikan Asin yang Mampu Jaha Kesehatan Pada Tubuh
Gula ini terbuat dari nira pohon aren dan terkenal sebagai alternatif yang lebih sehat dari pemanis lainnya.
Produksinya melibatkan pemrosesan yang minimal tanpa tambahan bahan kimia.
Karena proses pemurnian, vitamin dan mineral nabati dalam gula ini juga berada dalam tingkat tinggi yang bisa bermanfaat bagi kesehatan.
BACA JUGA:Sangat Berguna! Inilah Manfaat Rebung untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui
BACA JUGA:Jangan Abaikan! Ini 5 Hal Pentingnya Vitamin D Bagi Kesehatan dan Kebugaran Tubuh
Meskipun begitu, jenis gula ini memiliki kandungan mineral dan vitamin dalam jumlah yang sedikit.
Mulai dari vitamin A, C, K, dan kalsium. Gula ini merupakan sumber vitamin dan mineral yang lebih baik daripada pemanis yang sebanding.
Selain itu jenis gula ini juga memiliki indeks glikemik yang lebih rendah daripada pemanis lainnya.
BACA JUGA:Luar Biasa! Tak Hanya untuk Kesehatan Mata, Inilah Manfaat Lainnya dari Paprika yang Harus Kamu Tau!