Solusi Atasi Berat Badan Kurang pada Anak yang Wajib Kamu Terapkan

Senin 25-08-2025,19:01 WIB
Reporter : Almi
Editor : Almi

3. Mengajak anak untuk olahraga secara teratur

Anak yang sedang menjalani program peningkatan berat badan jangan dibiarkan untuk bermalas-malasan.

Orang tua harus mengajak mereka untuk rutin berolahraga. Hal ini dilakukan agar peningkatan berat badan anak bisa mencapai angka ideal dan tidak berlebihan.

4. Menghindari memberikan anak terlalu banyak air

Agar program peningkatan berat badan anak berjalan lebih optimal, hindari memberikannya air terlalu banyak agar ia tidak merasa cepat kenyang.

Selain itu, hindari juga memberikannya minuman manis, seperti jus kemasan dan air soda.

Jika berat badan kurang pada anak masih terjadi setelah menerapkan beberapa tips di atas, jangan menunda untuk memeriksakannya ke dokter.

Berat badan kurang pada anak bisa saja disebabkan oleh kondisi medis yang memerlukan penanganan.

Kategori :