Catat! 9 Kelebihan dan Kekurangan Samsung Galaxy A14 4G LTE yang Perlu Diketahui

Catat! 9 Kelebihan dan Kekurangan Samsung Galaxy A14 4G LTE yang Perlu Diketahui

Samsung Galaxy A14 4G LTE-Kolase by Pagaralampos.com-net

BACA JUGA:Punya Spesifikasi Mumpuni, Inilah 6 HP 1 Jutaan RAM 6 GB Terbaik di Tahun 2024

Dengan SoC Exynos 850, Galaxy A14 dirancang untuk penggunaan sehari-hari.

Prosesor delapan inti Cortex A55 dengan clockspeed 2,0 GHz dan GPU Mali-G52 MP1 memberikan performa yang cukup baik untuk aplikasi sehari-hari. 

Skor AnTuTu 9 sekitar 120 ribuan dan GeekBench 5 mencatat skor 154 untuk single-core dan 592 untuk multi-core, menjadikannya pilihan yang baik untuk kebutuhan standar.

4. Memori Besar, Masih Ada Slot microSD

BACA JUGA:Pilihan Terbaik: Daftar 8 HP 2 Jutaan Cocok untuk Main Game di Tahun 2024

Galaxy A14 tersedia dalam dua varian RAM: 4 GB dengan penyimpanan 128 GB dan 6 GB RAM dengan storage 128 GB. Kapasitas memori ini memadai untuk menyimpan berbagai aplikasi, foto, video, dan dokumen.

Selain itu, ponsel ini masih dilengkapi slot microSD, memungkinkan ekspansi penyimpanan hingga 1 TB.

5. Punya Kamera Ultrawide

Salah satu fitur unggulan Galaxy A14 adalah keberadaan kamera ultrawide 5 MP dengan bukaan f/2.2. 

BACA JUGA:8 Rekomendasi HP Dengan Baterai 5000 mAh, Spesifikasi Gahar dan Harga Terjangkau!

Kamera ini memungkinkan Anda untuk menangkap foto dengan sudut pandang yang lebih luas, cocok untuk memotret pemandangan atau berfoto bersama kelompok besar.

6. Baterai 5000 mAh yang Awet

Dengan kapasitas baterai 5000 mAh, Galaxy A14 menawarkan daya tahan baterai yang sangat baik. 

Samsung mengklaim bahwa baterai ini dapat bertahan hingga 20 jam saat memutar video dan hingga 21 jam saat browsing via WiFi. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: