Motor Honda Terbaru 2024: Fitur Canggih dan Harga Terjangkau yang Wajib Kamu Tahu

Motor Honda Terbaru 2024: Fitur Canggih dan Harga Terjangkau yang Wajib Kamu Tahu

Deretan Motor Honda Terbaru 2024: -Kolase by Pagaralampos.com-net

Sebagai motor matic premium, Honda Forza 125 2024 menawarkan performa yang handal dengan mesin berkapasitas 125 cc. 

Dengan kapasitas mesin tersebut, Honda Forza membutuh kapasitas aki sebesar 8,6 Ah dan tegangan 12V. 

Sementara kekentalan oli yang dibutuhkan adalah 10w-40, atau sama dengan spesifikasi yang dimiliki oleh Oli Motor Matic Shell Advance 4. 

Oli Motor Matic Shell Advance 4 ini cocok untuk memberikan perlindungan kepada Honda Forza dengan optimal berkat keunggulannya dalam mencegah keausan dengan cepat, serta terdapat teknologi yang membantu membersihkan mesin.

5. Honda Supra X 125

Honda Supra X 125 merupakan salah satu motor Honda terbaru yang hadir dengan desain yang berkelas dan modern. 

Motor ini dilengkapi dengan fitur-fitur yang menarik, seperti dual keen winker dan position light dengan garis reflektor yang stylish. 

Lampu belakang menggunakan LED yang tampil tajam, sedangkan speedometer, odometer, Malfunction Indicator Lamp (MIL), dan indikator bahan bakar hadir dengan tampilan yang modern.

Honda Supra X 125 juga menawarkan kenyamanan pengendara dengan posisi berkendara yang ergonomis dan mudah dikendalikan. 

Terdapat juga gantungan barang fungsional dengan pengaman serta socket pengisian baterai (innovative power charger) yang memudahkan penggunaan perangkat elektronik seperti handphone saat melakukan perjalanan jauh.

6. Honda Beat 2024

Rekomendasi motor Honda terbaru adalah Honda Beat 2024 hadir dengan desain yang modern dan dinamis.

Desainnya yang ramping dan ringan memberikan stabilitas dan kegesitan saat dikendarai. 

Tidak hanya itu, desainnya juga memancarkan kesan sporty dan ramping dengan dimensi yang sedikit lebih tinggi dan besar dibandingkan dengan versi sebelumnya.

Beberapa detail desain menarik dari Honda Beat 2024 antara lain:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: