Drama May It Please The Court Berkisah Tentang Pengacara Ambisius, Berikut Sinopsisnya

Drama May It Please The Court Berkisah Tentang Pengacara Ambisius, Berikut Sinopsisnya

Drama May It Please The Court Berkisah Tentang Pengacara Ambisius, Berikut Sinopsisnya-Net.-Net.

BACA JUGA:Pernah Jadi Tempat Ziarah, Mengapa Makam Aleksander Agung Menghilang

Karakter No Chak Hee

No Chak Hee merupakan seorang wanita berparas cantik dengan kemampuan luar biasa. Namun, ia memiliki kepribadian yang keras dan terkenal sebagai pengacara berdarah dingin.

Karena kepribadiannya inilah, ia tidak pernah gentar melakukan apa saja selama itu menyangkut keberhasilannya. No Chak Hee memiliki cita-cita untuk menjadi ace di firma hukumnya.

Ia selalu bekerja keras dengan sekuat tenaga supaya bisa mendapatkan promosi. Namun, impian tersebut kandas di tengah jalan.

BACA JUGA:Pembom B-1B Dibangkitkan dari Kuburannya di Boneyard

Pada suatu waktu, ia terjerat masalah terkait kasus yang ia tangani. Hal ini membuat No Chak Hee kehilangan kesempatannya untuk mendapatkan promosi.

Malangnya, ia kini menjadi pengacara publik. Namun, No Chak Hee tidak berlarut dalam kegagalan yang kini tengah menimpanya.

Ia tetap berupaya semaksimal mungkin supaya bisa kembali ke firma hukum secepatnya. Pemeran karakter No Chak Hee dalam sinopsis May It Please the Court ini adalah Jung Ryeo Won.

Drama ini merupakan comeback Jung Ryeo Won setelah tiga tahun lamanya. Terakhir, ia membintangi sebuah drama berjudul Diary of a Prosecutor pada tahun 2019.

BACA JUGA:Jalin Sinergitas, Polri Nobar Timnas Indonesia U-23 Vs Uzbekistan

Karakter Jwa Shi Baek

Jwa Shi Baek merupakan seorang pria berparas tampan yang berprofesi sebagai seorang pengacara. Ia memiliki kepribadian yang unik.

Setelah ia berkomitmen terhadap sesuatu, ia tidak akan pernah menyerah dengan segala kemungkinan yang terjadi. Ia juga memiliki karakter dingin sama seperti No Chak Hee.

Namun, sikap dinginnya tersebut hanya ia tunjukkan kepada orang yang kuat saja. Akan tetapi, ia akan menunjukkan sisi baik hati, lembut, dan ramah kepada orang yang lebih lemah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: