Kurangi Penyakit DBD, Masyarakat Kota Pagaralam Bisa Terapkan 3M Saat Musim Penhujan, Ini Penjelasannya!

Kurangi Penyakit DBD, Masyarakat Kota Pagaralam Bisa Terapkan 3M Saat Musim Penhujan, Ini Penjelasannya!

Kurangi Penyakit DBD, Masyarakat Kota Pagaralam Bisa Terapkan 3M Saat Musim Penhujan, Ini Penjelasannya!--

BACA JUGA:Kejaksaan Agung Periksa Fina Eliani Terkait Kasus Korupsi di PT Timah, Cek Lengkapnya Disini!

Upaya pencegahan DBD di Kota Pagaralam melalui praktik 3M (Menguras, Menutup, Memanfaatkan) dipimpin oleh Dinas Kesehatan setempat.

Langkah ini bertujuan untuk mengurangi risiko penularan penyakit yang disebabkan oleh gigitan nyamuk Aedes Aegypti dan Aedes Albocpictus, terutama selama musim hujan.

Melalui kesadaran dan kerjasama antara pemerintah dan masyarakat, diharapkan angka kasus DBD dapat ditekan, menjaga kesehatan masyarakat, dan menciptakan lingkungan yang sehat dan aman. *

 

 

 

 

 

 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: