Inilah 10 Peninggalan Prasasti Bersejarah Milik Kerajaan Sriwijaya yang Tersebar di Nusantara

Inilah 10 Peninggalan Prasasti Bersejarah Milik Kerajaan Sriwijaya yang Tersebar di Nusantara

Inilah 10 Peninggalan Prasasti Bersejarah Milik Kerajaan Sriwijaya yang Tersebar di Nusantara-Foto: net-

Diketahui Daerah kekuasaan berdasarkan peta membentang dari kamboja, Thailand selatan , Semenanjung Malaya, Sumatra, Jawa barat dan Kemungkinan Jawa tengah.

Berdirinya Kerajaan Sriwijaya

Nama Sriwijaya berasal dari Bahasa Sansekerta yaitu ‘Sri‘ yang berarti cahaya dan ‘Wijaya‘ yang berarti kemenangan. 

BACA JUGA:Mobil Suzuki Apv Paling Banyak Dicari di 2024? Ternyata Ini Beberapa Rahasianya!

BACA JUGA:Jangan Bilang Anak Sumsel Jika Kalian Tidak Tau 4 Senjata Khas Ini!

Sriwijaya dapat diartaikan sebagai kemenangan yang gemilang. 

Berdasarkan isi dari prasasati Kota Kapur, Kerajaan Sriwijaya diperkirakan berdiri pada abad ke 7 M yang didirikan oleh Dapuntahyang Sri Jayanasa. 

Kisah pendirian Kerajaan Sriwijaya termasuk sebagai yang sulit dipecahkan dikarenakan sumber yang tersedia tidak menjelaskan struktur genealogis yang rapi anta raja – raja Sriwijaya.

BACA JUGA:Mobil Keluarga Terbaru Suzuki APV 2024, Eksplorasi Kehadiran yang Futuristik dan Mewah!

BACA JUGA:Sejarah Dan 10 Peninggalan Kerajaan Sriwijaya Yang Paling Melegenda, Wong Kito Wajib Tau Ini!

Pada Prasasti Kedukan Bukit dan Prasasti Talang Tuo menjelaskan bahwa Dapunta Hyang adalah raja pertama dari Kerajaan Sriwijaya

Pada Prasasti Kedukan Bukit menjelaskan bahwa Dapunta Hyang melakukan perjalanan dengan 20 ribu tentara dari Minanga Tawan ke Palembang, Jambi, dan Bengkulu. 

BACA JUGA:Honda Supra X 125 Cross, Kembalinya Sang Legenda dengan Model Trail yang Sangar

BACA JUGA:4 Senjata Khas Sumatera Selatan, Salah satunya Ada Kudok Suku Pasemah!

Pada perjalanan tersebut, Dapunta Hyang mampu menaklukkan daerah – daerah strategis untuk perdagangan Sriwijaya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: