Dipadukan dengan Cita Rasa yang Otentik, Inilah 5 Kelezatan Kuliner Khas Kediri yang Wajib Kamu Cobain
Dipadukan dengan Cita Rasa yang Otentik, Inilah 5 Kelezatan Kuliner Khas Kediri yang Wajib Kamu Cobain -Foto: net-
Bahan pembuatan tahu ini menggunakan kedelai berkualitas yang direbus bersama garam dan kunyit.
5. Sate Emprit
BACA JUGA:Menggoyang Lidah di Probolinggo, 5 Kuliner Ini Dijamun Bikin Nagiih
BACA JUGA:Selain Banyak Tempat Wisata, Ternyata Probolinggo Miliki Suguhan Kuliner yang Enak dan Menarik Loh!
Kediri memiliki makanan khas berupa sate yang unik bernama sate emprit.
Sate yang satu ini diketahui menggunakan burung kecil yang biasanya menjadi hama di sawah petani.
Burung-burung ini sering disebut sebagai emprit.
Untuk membuat sate emprit sendiri tidak jauh berbeda pada sate pada umumnya.
Daging burung emprit ditusuk pada tusuk sate lalu dibakar menggunakan arang hingga matang.
Setelah itu, sate emprit ini disajikan dengan bumbu kacang serta irisan bawang mera
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: