Mengenal Peran Penting Buah Kurma yang Ternyata Kaya Akan Manfaat untuk Kesehatan Tubuh
Mengenal Peran Penting Buah Kurma yang Ternyata Kaya Akan Manfaat untuk Kesehatan Tubuh -Foto: net-
BACA JUGA:Kenali Peran Penting Ikan Asin yang Mampu Jaha Kesehatan Pada Tubuh
Buah asal Arab ini tidak langsung melonjakkan kadar gula darah setelah makan.
3. Meningkatkan kesehatan tulang
Selain dapat mencegah risiko penyakit diabetes, buah kurma dapat bermanfaat untuk memelihara dan menjaga kesehatan tulang.
Hal ini karena buah ini mengandung selenium, mangan, tembaga, dan magnesium yang dibutuhkan dalam penyusunan struktur tulang.
BACA JUGA:Mengenal 5 Manfaat dan Kebaikan Ketan Hitam untuk Kesehatan Tubuh
BACA JUGA:Segudang Manfaat untuk Kesehatan! Simak 5 Kebaikan Air Kelapa Muda untuk Tubuh
Contohnya, magnesium dapat membantu menjaga kepadatan mineral tulang dan mencegah osteoporosis.
Mangan juga merupakan mineral penting yang mendukung kerja enzim pembentukan tulang.
4. Mencegah anemia
Buah kurma ini juga dapat membantu mencegah anemia.
Anemia adalah penyakit yang ditandai dengan kurangnya sel darah merah atau hemoglobin dalam tubuh.
Hemoglobin adalah protein kaya zat besi yang berfungsi mengangkut oksigen dari paru-paru ke seluruh tubuh.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: