Segudang Manfaat untuk Kesehatan! Simak 5 Kebaikan Air Kelapa Muda untuk Tubuh

Segudang Manfaat untuk Kesehatan! Simak 5 Kebaikan Air Kelapa Muda untuk Tubuh

Segudang Manfaat untuk Kesehatan! Simak 5 Kebaikan Air Kelapa Muda untuk Tubuh -Foto: net-

PAGARALAMPOS.COM - Temukan beragam manfaat kelapa muda untuk kesehatan kulit dan jantung.

Mengonsumsi kelapa tentunya dapat memberikan nutrisi penting bagi tubuh.

Kelapa muda merupakan  kelapa yang belum  matang dan biasanya mempunyai dua bagian utama.

Dagingnya kenyal di dalam dan ada sari kelapa di dalam dagingnya.

BACA JUGA:Tak Hanya Bikin Awet Muda! Inilah 5 Khasiat Lain dari Kolagen yang Baik untuk Kecantikan

BACA JUGA:Miliki Manfaat Baik untuk Kecantikan! Inilah Peran Penting Body Serum untuk Kulitmu

Berbeda dengan kelapa tua, kelapa muda  lebih banyak mengandung air.

Minuman ini juga mengandung elektrolit seperti kalium, natrium, dan mangan.

Selain itu, air kelapa muda  kaya akan fenol dan flavonoid yang memiliki sifat antioksidan.

Khasiat air kelapa muda selain menyegarkan juga baik untuk kesehatan tubuh.

BACA JUGA:Menikmati Manisnya Buah Sirsak yang Menyimpan Manfaat Baik untuk Kesehatan

BACA JUGA:Kamu Pecinta Buah Strawberry? Kenali Manfaatnya untuk Kesehatan

Kandungan elektrolit, nutrisi, dan senyawa lain pada air kelapa muda dinilai memiliki berbagai manfaat bagi tubuh, mulai dari mencegah dehidrasi hingga meremajakan kulit.

Kandungan lain yang bermanfaat bagi kesehatan tubuh antara lain karbohidrat, serat, kalsium, protein, vitamin C, kalium dan fosfor.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: