Angkat Isu Kontroversial, Simak Sinopsis Film Tuhan, Izinkan Aku Berdosa Karya Hanung Bramantyo
Angkat Isu Kontroversial, Simak Sinopsis Film Tuhan, Izinkan Aku Berdosa Karya Hanung Bramantyo-kapanlagi.com-kapanlagi.com
BACA JUGA:Wajib Tau Nih, Ini Dia 5 Khasiat Unik Dari Makanan Kimchi Asal Korea!
Fakta dalam sinopsis Tuhan, Izinkan Aku Berdosa tersebut jelas bertentangan dengan ucapannya. Mengetahui hal itu, Kiran lantas mencoba membela dirinya. Akan tetapi, ia mendapatkan respon tak terduga karena sang ulama marah.
Bahkan ulama tersebut juga menuduh Kiran telah menyebarkan fitnah. Akibat permasalahan ini, hidup Kiran jadi berubah drastis. Di manapun ia berada kerap mendapatkan tudingan telah melecehkan ulama besar.
Mirisnya lagi, orangtuanya sendiri justru lebih percaya kepada sang ulama. Persoalan inilah yang memicu Kiran untuk meninggalkan kelompok agamanya.
Segala upaya telah Kiran lakukan untuk membebaskan diri. Pada akhirnya, upaya tersebut berhasil ketika bertemu dengan pria yang namanya Da’rul. Seiring berjalannya waktu, Kiran justru jadi seorang pelacur.
BACA JUGA:Menelusuri Keindahan Tersembunyi Wisata Unik Di Majalengka, Ini Daftarnya!
Pemain Tuhan, Izinkan Aku Berdosa
Selain sinopsis, film Tuhan, Izinkan Aku Berdosa juga melibatkan sederet pemain berkualitas. Adapun beberapa pemainnya ialah sebagai berikut.
- Aghniny Haque
Salah satu artis yang membintangi film Tuhan, Izinkan Aku Berdosa ialah Aghniny Haque. Aktris cantik ini lahir di Semarang, Jawa Tengah pada tanggal 8 Maret 1997.
BACA JUGA:Cinta Shin Hye Sun Bertepuk Sebelah Tangan, Begini Sinopsis Drama My Golden Life
Namanya sudah tak asing lagi di dunia entertainment tanah air karena sudah terlibat dalam berbagai judul film.
Mulai dari KKN di Desa Penari, Wedding Agreement, Qorin, Mencuri Raden Saleh, Generasi 90an: Melankolia, Perempuan Tanah Jahanam, dan masih banyak lagi.
- Donny Damara
Artis lainnya yang juga terlibat dalam film Tuhan, Izinkan Aku Berdosa yakni Donny Damara. Sang aktor yang juga berprofesi sebagai model dan politikus ini lahir pada tanggal 12 Oktober 1966 di Jakarta.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: