Rahasia Performa Unggulan Blue Core 125 cc pada Yamaha Lexi Terkuak

Rahasia Performa Unggulan Blue Core 125 cc pada Yamaha Lexi Terkuak

Rahasia Performa Unggulan Blue Core 125 cc pada Yamaha Lexi Terkuak--

PAGARALAMPOS.COM - Yamaha telah meluncurkan salah satu skuter matik andalannya, yaitu Yamaha Lexi, yang menawarkan kombinasi yang mengagumkan antara desain yang elegan, fitur canggih, dan performa handal.

Desain yang Memikat

Lexi menghadirkan tampilan yang berkelas dengan lampu Grand LED Headlight yang tidak hanya menerangi perjalanan dengan lebih terang, tetapi juga menambah kesan mewah dan elegan dengan eye line biru yang menawan.

Kehadiran lampu hazard memberikan fitur keselamatan tambahan saat kondisi darurat.

Tidak hanya itu, fitur full digital speedometer dengan tachometer memberikan tampilan modern dan informatif bagi pengendara.

BACA JUGA: Antusiasme Meledak, Yamaha E01 Belum Dijual, Ini Alasan di Balik Keputusan Taktis!

Varian dan Pilihan Warna yang Menarik

Yamaha Lexi hadir dalam dua varian utama: Lexi dan Lexi-S. Keduanya menawarkan pilihan warna yang menarik, dari Matte Red, Matte Grey, hingga White untuk Lexi, serta Matte Blue, Bronze, dan Matte Grey untuk Lexi-S.

Varian Lexi-S ABS hadir dengan kombinasi warna hitam dan gold yang elegan.

Performa dan Teknologi Unggulan

Dapur pacu Yamaha Lexi menggunakan mesin generasi baru Blue Core 125 cc dengan teknologi Variable Valve Actuation (VVA) yang meningkatkan performa.

Fitur-fitur seperti Liquid Cooled 4 Valves (LC4V), Forged Piston & DiASil Cylinder, Stop & Start System (SSS), dan Smart Motor Generator (SMG) memberikan pengalaman berkendara yang lebih halus dan efisien.

BACA JUGA:Mengintip Pesona Honda BeAT 2023, Punya Gaya Menawan dan Performa Paling Terdepan!

Kenyamanan dan Keamanan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: