Mengenal Kentungan Konsumsi Buah Ketapang yang Bagus untuk Kesehatan

Mengenal Kentungan Konsumsi Buah Ketapang yang Bagus untuk Kesehatan

Mengenal Kentungan Konsumsi Buah Ketapang yang Bagus untuk Kesehatan-Foto: net-

PAGARALAMPOS.COM - Buah ketapang, yang memiliki nama latin Terminalia catappa, merupakan buah asli Asia Tenggara yang sering digunakan dalam pengobatan tradisional untuk berbagai macam penyakit. Secara ilmiah, manfaat Buah ketapang juga telah banyak diteliti.

Biji ketapang, yang sering dimakan sebagai camilan, juga memiliki beragam manfaat bagi kesehatan.

Pohon ketapang, yang mudah ditemukan di Indonesia, menghasilkan biji yang dapat dimakan. Tak hanya bijinya, daun dan batang tanaman ini juga dinilai bermanfaat untuk kesehatan.

Dalam pengobatan tradisional Ayurveda, air perasan daun ketapang bahkan digunakan untuk menyembuhkan skabies, sakit perut, dan sakit kepala.

BACA JUGA:Tahukah Kamu Dibalik Kehangatannya Ternyata Wedang Jahe Miliki Ragam Manfaat untuk Kesehatan Loh!

BACA JUGA:Inilah Manfaat Baik Untuk Kesehatan Jika Kamu Suka Konsumsi Yogurt

Berikut adalah 5 manfaat buah ketapang bagi kesehatan tubuh:

1. Menurunkan kadar gula darah

Buah dan daun ketapang diyakini memiliki potensi untuk mengatasi diabetes dengan menurunkan kadar gula darah.

Penelitian pada hewan uji menunjukkan bahwa ekstrak buah ketapang dapat menurunkan kadar gula darah dan memicu regenerasi sel-sel pankreas yang rusak.

BACA JUGA:5 Tips Sederhana Jaga Kesehatan Tubuh Saat Liburan

BACA JUGA:Jangan Tunggu Sakit! Begini Tips Ampuh Jaga Kesehatan Tubuh di Saat Musim Hujan

2. Meredakan peradangan

Tanaman ketapang mengandung polifenol, triterpenoid, dan senyawa lain yang dapat meredakan peradangan di tubuh.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: