India Berencana Produksi Rudal Udara Ke Udara Vympel R-73E, Cek Bagaimana Penampakannya

India Berencana Produksi Rudal Udara Ke Udara Vympel R-73E, Cek Bagaimana Penampakannya

Foto : Kembangkan Rudal udara,-.India Berencana Produksi Rudal Udara Ke Udara Vympel R-73E, Cek Bagaimana Penampakannya-Indomiliter.com

BACA JUGA:7 Temuan Bongkahan Emas di Muka Bumk Salahsatunya Peti Makam Raja Viral Dihagad Maya

Nah, rudal yang diklaim telah menjatuhkan F-16 adalah Vympel R-73, jenis rudal udara ke udara jarak dekat yang merupakan tandingan AIM-9 Sidewinder.

Baca juga: Dianggap Sukses Jatuhkan F-16 Pakistan, India (Kembali) Akuisisi Rudal Udara ke Udara Vympel R-73E

Karena puas dengan kinerja R-73, AU India dikabarkan kembali mengorder R-73 untuk dipasangkan pada MiG-21 Bison dan tentunya Sukhoi Su-30MKI.

Dikutip dari zeenews.india.com (29/7/2019), India telah menandatangani kontrak pembelian rudal R-73, persisnya varian R-73E (Extended Range). Dikatakan nilai pengadaan mencapai nilai US$215 juta untuk 300 unit rudal R-73E. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: