Wajib Banget Kamu Singgahi! Inilah Destinasi Wisata di Ogan Komering Ilir yang Lagi Hits

Wajib Banget Kamu Singgahi! Inilah Destinasi Wisata di Ogan Komering Ilir yang Lagi Hits

Wajib Banget Kamu Singgahi! Inilah Destinasi Wisata di Ogan Komering Ilir yang Lagi Hits -Foto: net-

PAGARALAMPOS.COM -  Desa Bukit Batu di Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI), Sumatera Selatan memiliki destinasi wisata arkeologi dengan legenda yang memukau. Datang dan dengarkan sendiri kisah kutukan Si Pahit Lidah.

Di Sumatera Selatan, sangat dikenal legenda Si Pahit Lidah dan Si Mata Empat, dua tokoh sakti dari masa lalu. Khusus kesaktian Si Pahit Lidah, yakni dia mampu menyumpah apa pun menjadi batu, termasuk manusia.

Dibawah ini 5 tempat wisata terpopuler di Kabupaten Ogan Komering Ilir. Ingin berlibur ke Sumatera Selatan? Ada banyak tempat wisata  indah  yang bisa dikunjungi di Ogan Komiring Ilir.

Destinasi wisata menarik dan modern yang wajib Anda kunjungi saat berlibur panjang.

Indonesia mempunyai banyak destinasi wisata yang sangat bagus dan indah, salah satunya terletak di provinsi Sumatera Selatan, lebih tepatnya di kabupaten Ogan Komering Ilir. Kawasan ini memiliki banyak destinasi wisata yang  indah dan cocok untuk dikunjungi.

BACA JUGA:Menguak Ratusan Makam Kuno di Aceh, Makam Siapa Saja!

Banyak masyarakat dari berbagai daerah dan daerah yang melakukan perjalanan jauh untuk bisa menikmati keindahan dan wisata di Kabupaten Ogan Komering Ilir.

Di bawah ini  10 gambaran tempat wisata di Ogan Komering Ilir yang sangat mengesankan.

1. Danau Teluk Rasau

Masih ada di Kecamatan Pedamaran bertempat di Desa Sukapulih. Danau Teluk Rasau memberikan pemandangan yang masih alami dengan penuh ketenangan. Di tepi Danau Teluk Rasau banyak pepohonan yang membuat

Danau Teluk Rasau nampak semakin rindang. Objek wisata ini sangat tepat dikunjungi dikala penat atau lelah dengan pekerjaan, karena lokasinya jauh dari keramaian sehingga bisa untuk menenangkan diri atau menenangkan pikiran yang lagi penat atau pun lagi galau.

Sekeliling danau Teluk Rasau ini, pengunjung juga bisa untuk istirahat di beberapa Camp yang ada dan bisa juga berwisata kuliner ikan air tawar yang ditangkap atau diambil langsung dari Danau Teluk Rasau ini dan pengunjung bisa menikmati wisata kuliner ikan air tawar ini.

BACA JUGA:Gak Usah Bingung Lagi! Inilah 5 rekomendasi Tempat Wisata di Pagar Alam Yang Paling Populer

2. Pantai Tanjung Menjangan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: