Taukah Kamu? inilah 4 Fakta Menarik Gunung Kinabalu, Malaysia

Taukah Kamu? inilah 4 Fakta Menarik Gunung Kinabalu, Malaysia

Taukah Kamu? inilah 4 Fakta Menarik Gunung Kinabalu, Malaysia-Foto: net-

BACA JUGA:Siapakah Yang Mendiami Piramida Gunung Padang, Prabu Siliwangi Atau Alien? Simak Faktanya Disini

2. Pengalaman olahraga yang berbeda

Selain hiking, Terdapat banyak pilihan olahraga yang dapat dilakukan di Gunung Kinabalu, seperti bersepeda gunung, dan panjat tebing.

Beberapa olahraga iitu memiliki tingkat kesulitan cukup tinggi.

Jadi, memerlukan kondisi fisik yang prima dan persiapan matang sebelum melakukan aktivitas tersebut.

BACA JUGA:Gak Masuk Akal! Ritual ini Ternyata Harus Diilakukan Pengantin Sebelum Melakukan Malam Pertama

Olahraga lain yang dapat dilakukan di Gunung Kinabalu adalah berlari.

Bagi para pelari yang ingin menguji kemampuan fisik mereka, Gunung Kinabalu menawarkan medan yang menantang untuk berlari.

Berlari di pegunungan dapat membantu meningkatkan kesehatan jantung dan paru-paru serta membakar kalori dengan lebih efektif.

Gunung Kinabalu juga menjadi tempat untuk olahraga paralayang.

BACA JUGA:Wah Ternyata Inilah Fakta dan Alasan Gunung Padang Simpan Banyak Logam Mulia yang Tersembunyi

Olahraga ini begitu ikonik dan popular di kalangan wisatawan dan pecinta olahraga tersebut.

3. Dianggap suci oleh suku Kadazan Dusun

Suku Kadazan Dusun merupakan penduduk asli di daerah sekitar gunung.

Suku ini merupakan satu dari sekian banyaknya suku Dayak yang tersebar di Kalimantan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: