Wow! Kamu Harus Tahu, Inilah Lokasi Kuburan 9 Sunan, Bahkan ada Yang Berbentuk Masjid Loh

Wow! Kamu Harus Tahu, Inilah Lokasi Kuburan 9 Sunan, Bahkan ada Yang Berbentuk Masjid Loh

Wow! Kamu Harus Tahu, Inilah Lokasi Kuburan 9 Sunan, Bahkan ada Yang Berbentuk Masjid Loh-Kolase-Berbagai Sumber

BACA JUGA:Banjir Penemuan yang Menggemparkan, Situs Gunung Padang Jadi Tujuan Peneliti

Di masa orang tuanya, Sunan Drajat kemudian pindah ke kawasan Dalem Wungkur dan menghabiskan hari-harinya dengan berdakwah hingga menutup usia.

6. Makam Sunan Kalijaga


--

Lokasi: Jalan Raden Sahid, Kadilangu, Kec. Demak, Kab. Demak

Sunan Kalijaga merupakan anak dari Tumenggung Wilatikta, Bupati Tuban kala itu. Beliau dilahirkan pada sekitar 150 Masehi dengan nama Raden Said.

Berbeda dengan masa kecil Wali Songo lainnya, Sunan Kalijaga muda sangatlah nakal dan terkenal suka berjudi, mencuri, minum minuman keras, dan melakukan banyak perbuatan tercela.

BACA JUGA:Ini 4 Hewan Langka Di Gunung Rinjani, Pendaki Pernah Bertemu Belum?

Sampai suatu hari, Sunan Kalijaga yang diusir oleh ayahnya bertemu dan dirampok oleh Sunan Bonang. Dari situlah kehidupan Sunan Kalijaga berubah.

Sunan Kalijaga menjadi ulama Wali Songo dengan pengaruh dan cakupan dakwahnya yang paling luas di Tanah Jawa.

Namun, tak ada catatan pasti yang menyebutkan kapan Sunan Kalijaga meninggal dunia. Adapun makamnya berada sekitar 3 km dari Masjid Agung Demak.

7. Makam Sunan Kudus


--

Lokasi: Gg Kauman, Pejaten, Kec. Kota Kudus, Kab. Kudus

BACA JUGA:Tahukah kamu? Menurut peneliti, kota Altantis yang hilang terletak di wilayah Gunung Padang Indonesia Loh

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: