Tradisi Suku Besemah 'Njamu Kiaji' Wujud Penghormatan dan Syukur

Tradisi Suku Besemah 'Njamu Kiaji' Wujud Penghormatan dan Syukur

sambut haji-pidi-pagaralampos.com

BACA JUGA:Budaya Menjaga Batasan 'Singkuh-Sundi', Cara Suku Besemah Menghindari Perzinahan

“Memang, bentuknya bisa saja berubah, tapi tujuannya tetap sama,”imbuhnya. 

Undangan njamu kiaji akan terus berdatangan kepada  seorang yang baru saja menunaikan ibadah haji. Ketika selesai menunaikan semua undangan itu kata Satar, haji yang bersangkutan, ada yang melaksanakan syukuran.

“Syukuran sebagai bentuk ucapan syukur kepada Allah karena sudah selesai menunaikan ibadah haji yang masuk ke dalam rukun Islam ke-lima,”jelas Satar. 
 
Maka, sungguh  beruntung bagi mereka yang telah menunaikan Rukun Islam yang ke-5 itu. Semoga makin banyak umat muslim di Pagaralam yang bisa memenuhi panggilan Allah SWT ini. Amin ya robbal alamin.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: