Terlihat Cantik, Namun Ketahui 3 Risiko Bahaya Pasang Kuku Palsu

Terlihat Cantik, Namun Ketahui 3 Risiko Bahaya Pasang Kuku Palsu

Terlihat Cantik, Namun Ketahui 3 Risiko Bahaya Pasang Kuku Palsu -Foto: Ist-

PAGARALAMPOS.COM - Kuku palsu dapat menyempurnakan penampilan kuku-kuku jari menjadi lebih cantik dan menarik.

Namun, Anda sebaiknya hati-hati. Pasalnya, di balik penggunaan kuku palsu yang cantik, terdapat risiko kesehatan yang mungkin mengintai Anda. 

Sebelum mengenal bahayanya, ada baiknya Anda mengetahui berbagai jenis kuku artifisial atau kuku palsu.

Teknik memanjangkan kuku ini dapat menggunakan berbagai bahan, seperti akrilik, gel, atau silk. 

BACA JUGA:Ada Wanita Terjatuh di Lift Bandara Kualanamu, Apa yang Terjadi?

Kuku palsu akrilik adalah salah satu jenis yang paling populer. Akrilik dapat membentuk cangkang yang keras.

Sebelum digunakan, kuku akrilik akan dicampurkan dengan bahan-bahan lain.

Kemudian, ditempelkan pada ujung kuku atau seluruh permukaan kuku sehingga menyerupai bentuk kuku asli Anda. 

Berikut adalah berbagai risiko bahaya kuku palsu yang mungkin dapat terjadi.

1. Infeksi kuku

Meski jarang terjadi, bahaya kuku tiruan bisa meningkatkan risiko infeksi pada kuku. 

BACA JUGA:Catat! 6 Daftar Makanan dan Minuman yang Tidak Boleh Dimakan saat Haid

Pasalnya, pemakaian kuku akrilik dapat menyebabkan munculnya celah kuku. 

Area tersebut sangat mudah lembap sehingga memungkinkan bakteri dan jamur dapat berkembang. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: