Ingin Panen Kopi Robusta Melimpah Begini Cara Budidayanya

Ingin Panen Kopi Robusta Melimpah Begini Cara Budidayanya

 

BANDUNG, PAGARALAMPOS.COM - Mungkin tidak banyak masyarakat mengerahui cara yang baik membudidayakan tanaman kopi arabika.

Yang umumnya, petani kopi justru lebih banyak mengenal jenis robusta. Padahal, untuk permintaan pasar justru arabika tinggi ketimbang robusta.

Sudah pasti, penikmat kopi pasti sudah tidak asing dengan jenis kopi arabika. Bagaimana tidak? Dibandingkan dengan jenis kopi lainnya, kopi yang memiliki nama ilmiah Coffea arabica ini memiliki aroma dan karakteristik yang khas sehingga sangat digemari para pecinta kopi.

BACA JUGA: Potensi Luar Biasa, Hendrik van Dermak Mendorong Pertumbuhan Industri Kopi di Pagar Alam

Oleh karena itu, budidaya kopi arabika bisa menjadi peluang usaha yang menjanjikan. Mengapa demikian? Hal ini dikarenakan permintaan pasar dan harga jual kopi arabika sangat tinggi dibandingkan dengan jenis kopi lain.

Yuk kita kenali dulu karaktersitik tanaman kopi arabika.

Kopi arabika termasuk kedalam jenis kopi yang tumbuh pada dataran tinggi sekitar 1.000-2.000 dpl. Budidaya kopi ini sejatinya tidaklah sulit, asal Anda melakukan cara-cara yang tepat dan sesuai.

Lalu bagaimana cara budidaya yang tepat? yuk kita intip cara yang tepat membudidayakan kopi arabika ini.

BACA JUGA:Tehnik Sambung Pucuk Bisa Tingkatkan Produktivitas Tanaman Kopi

Pertama, Pemilihan Bibit Unggul.

Langkah pertama yang harus dilakukan untuk bisa menghasilkan panen berkualitas adalah pemilihan bibit kopi yang unggul. 

Langkah-langkahnya, 

1. Pilih indukan yang sehat dan terbebas dari hama penyakit. Indukan berkualitas memiliki ciri-ciri batang pendek, bentuk tajuk yang bagus, serta berbuah lebat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: