5 Daftar Sungai Terpanjang di Indonesia
5 Daftar Sungai Terpanjang di Indonesia -Foto: Ist-
Salah satu bangunan ikonik yang melintasi sungai ini adalah Jembatan Ampera. Jembatan dengan panjang 1.177 meter ini memiliki lebar 22 meter dan menghubungkan antara daerah Seberang Ilir dan Seberang Ulu.
BACA JUGA:10 Rekomendasi Merk Sepatu Pria Terkenal, Serta Cara Merawatnya
4. Sungai Kapuas
Sungai yang diperkirakan memiliki panjang hingga 1.086 kilometer ini dinobatkan sebagai sungai terpanjang di Indonesia. Terletak di Provinsi Kalimantan Barat, aliran Sungai Kapuas diprediksi berasal dari Pegunungan Muller. Bagi masyarakat Kalimantan, sungai ini memiliki fungsi vital, seperti sarana moda transportasi guna mengangkut kayu gelondongan hingga akses perjalanan menuju daerah-daerah terpencil. Bahkan, di beberapa ruas Sungai Kapuas, ada pula yang disulap menjadi destinasi wisata.
5. Sungai Mahakam
Sebagaimana Sungai Kapuas di Pulau Borneo, secara administratif, Sungai Mahakam terletak di Provinsi Kalimantan Timur. Sungai yang memiliki panjang sekitar 920 kilometer ini menjadi habitat bagi salah satu hewan langka di Indonesia, yaitu Pesut Mahakam.
BACA JUGA:Baru Hadir! Kini Oppo A78 5G Ada Di Indonesia, Cek Disini Fitur-fitur Unggulannya!
Pesut Mahakam merupakan mamalia yang sering disebut sebagai lumba-lumba air tawar, tetapi peneliti internasional sering kali menyebutnya sebagai Irrawaddy Dolphin. Selain pesut, Sungai Mahakam juga diprediksi menjadi rumah bagi 174 spesies ikan dan 9 persen di antaranya merupakan spesies endemik, yaitu spesies yang hanya ditemukan di wilayah tertentu. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: