Selain Borobudur, 6 Destinasi Wisata Candi di Indonesia ini Wajib Kamu Kunjungi

Selain Borobudur, 6 Destinasi Wisata Candi di Indonesia ini Wajib Kamu Kunjungi

Selain Borobudur, 6 Destinasi Wisata Candi di Indonesia ini Wajib Kamu Kunjungi -Foto: net-

4 Kompleks Candi Dieng

Kompleks candi ini terletak di kawasan wisata dataran tinggi Dieng, Jawa Tengah. Candi Dieng berjumlah 8 bangunan. Nama-namanya diambil dari nama pewayangan. Di antaranya seperti Candi Arjuna, candi Semar, Candi Srikandi, Candi Puntadewa,Candi Sembadra, Candi Bima, Candi Dwarawati, dan Candi Gatotkaca.

BACA JUGA:10 Destinasi Wisata di Kabupaten Merangin Terbaru

5. Candi Ratu Boko

Candi yang satu ini menjadi perbincangan setelah dijadikan lokasi pengambilan gambar film Ada Apa dengan Cinta? (AADC) Candi Ratu Boko terletak di wilayah Sleman, Jogjakarta.

Ratu Boko merupakan satu peninggalan budaya yang berlokasi dekat dengan candi Prambanan. Keistimewaan candi ini adalah memiliki gerbang yang megah dan area yang luas dihiasi rerumputan. Waktu yang paling tepat mengunjungi Ratu Boko ialah saat sunset. Karena, gerbang megah tersebut berlatar sinar matahari terbenam, yang mana pemandangan itu sangat indah.

6. Candi Cetho

Candi Cetho berada di Karanganyar, Jawa Tengah. Kompleks candi digunakan penduduk setempat dan peziarah beragama Hindu sebagai tempat pemujaan. Candi ini merupakan tempat pertapaan kalangan penganut kepercayaan asli Jawa atau Kejawen.

BACA JUGA:7 Wisata di Bungo Terbaru dan Paling Hits

Satu spot yang menarik dari candi ini ialah gapuranya. Terkesan estetik, seperti sejumlah pura yang ada di Bali. Untuk berkunjung ke candi ini, dikenakan harga tiket masuk sebesar Rp 10.000 per orang.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: